MEDIABBC.co.id, PALEMBANG – Koalisi Aktivis Muda Sumsel (KAMS) menggelar aksi damai di depan Kantor Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kota Palembang pada Selasa (15-07-2025). Aksi ini merupakan bentuk protes keras terhadap dugaan pembiaran oknum Aparatur Sipil Negara (ASN) berinisial JU yang dinilai kerap mangkir dari tugasnya. Deo Aditya, Koordinator Aksi KAMS, mengungkapkan […]

Bela Gubernur Sumsel, Pegiat Demokrasi ‘Macan Tutul’ Desak Polda Periksa Ali Pudi
MEDIABBC .co.id – PALEMBANG – Kelompok pegiat demokrasi ‘Macan Tutul’ mendatangi Polda Sumatera Selatan pada Kamis, 10 Juli 2025, untuk melaporkan dugaan pencemaran nama baik, perbuatan tidak menyenangkan, dan fitnah terhadap Gubernur Sumatera Selatan. Dalam orasinya, perwakilan Macan Tutul, Nopri, mendesak Kapolda Sumatera Selatan untuk segera memeriksa dan menangkap Ali Pudi jika terbukti melanggar hukum. […]